Cara Mengunci Folder Dengan Notepad
1. Buka notepad kemudian copy kan script di bawah ini
2. Edit teks yang saya beri warna sesuai dengan keinginan kamu karna itu akan jadi password nya
cls
@ECHO OFF
title Folder Private
if EXIST "Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}" goto UNLOCK
if NOT EXIST Private goto MDLOCKER
:CONFIRM
echo Are you sure you want to lock the folder(Y/N)
set/p "cho=>"
if %cho%==Y goto LOCK
if %cho%==y goto LOCK
if %cho%==n goto END
if %cho%==N goto END
echo Invalid choice.
goto CONFIRM
:LOCK
ren Private "Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}"
attrib +h +s "Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}"
echo Folder locked
goto End
:UNLOCK
echo Enter password to unlock folder
set/p "pass=>"
if NOT %pass%== MASUKAN PASSWORD DISINI goto FAIL
attrib -h -s "Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}"
ren "Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}" Private
echo Folder Unlocked successfully
goto End
:FAIL
echo Invalid password
goto end
:MDLOCKER
md Private
echo Private created successfully
goto End
:End
3. Kemudian seve dengan nama "locker.bat"
4. Setelah di save kamu double klik hasil save pan tadi, dan akan muncul folder dengan nama "privat" nah kamu bisa simpan File yang ingin kamu sembunyikan kedalam folder tersebut
5. Untuk mengunci nya kamu cukup double klik file yang namanya "locker" tadi kemudian ketik "y" untuk menguncinya
6. Dan untuk membukanya sama yakni double klik file "locker" nya dan masukan password yag kamu buat tadi di notepad
7. Dan selesai file kamu akan aman di dalam sana tidak akan ada yang akan buka file tersebut terkecuali dia tau password nya
catatan:
Apabila ada yang tidak di mengerti kamu bisa bertanya di kolom komentar.
Terimakasih atas kunjungannya, semoga bermanfaat tips yang saya berikan
kunjungi terus blog saya..
Tidak ada komentar:
Posting Komentar